Senin, 27 Agustus 2012

Latar Belakang

SISMIOP merupakan suatu system yang terintegrasi untuk mengolah informasi data objek dan subjek pajak dengan bantuan computer, sejak pengumpulan data (dengan pendaftaran, pendataan, dan penilaian), pemberian identitas (Nomor Objek Pajak), pemrosesan, pemeliharaan, sampai dengan pencetakan hasil keluaran berupa SPPT, STTS, dan DHKP serta TPT (Tempat Pelayanan Terpadu).

Latar belakang pembuatan tugas ini adalah tidak lain tidak bukan untuk memenuhi tugas mata kuliah SISMIOP bukan karena saya jago PBB. Tapi terima kasih karena adanya tugas ini saya bisa latihan membuat blog, seandainya tidak ada tugas ini mungkin saya tidak akan pernah berhubungan dengan namanya BLOG.  Di samping latar belakang tersebut, alasan perlu adanya SISMIOP adalah :


  1. Jumlah Wajib Pajak PBB yang banyak sekitar 85 juta dan tiap tahunnya bisa bertambah, dengan banyaknya jumlah Wajib Pajak tersebut maka perlu adanya sistem yang dapat mulai dari mengolah data sampai dengan menghasilkan hasil keluaran.
  2. Dari sekian banyak Objek PBB yang ada, 60%nya berupa bangunan.

Tujuan pembuatan blog ini :


  1. Semoga bisa menambah wawasan para pembaca sekalian  mengenai PBB dan SISMIOP.
  2. Tempat saling share pengetahuan tentang Perpajakan guna menambah ilmu, share di luar perpajakan pun boleh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar